Home » Tags "waisak"
waisak
Hadiah Waisak 2019, Kebajikan Yang Tak Pernah Lupa Kembali

padamutisarana

20 Mei 2019

PC HIKMAHBUDHI Kota Tangerang melalui pembinaan mental dan karakter bagi para WBP (Warga Binaan Pemasyarakatan) yang dilakukan setiap hari sabtu di Vihara Kusala Cetana membuahkan kabar baik berupa penyerahan Remisi Khusus (RK) untuk Waisak tahun 2019. Pembinaan yang mulai dilakukan pada tahun 2011 oleh Dewan Penasihat PC HIKMAHBUDHI Kota Tangerang yaitu Hendra, S.E., M.M. yang …

Selamat Hari Trisuci Waisak 2563/2019

padamutisarana

18 Mei 2019

Tisarana.Net mengucapkan Selamat Hari Trisuci Waisak 2563 BE/Tahun 2019. Semoga Waisak yang jatuh pada hari minggu, 19 mei 2019 dapat membawa berkah kebahagiaan bagi kita semua. Cinta kasih universal adalah ciri khas ajaran yang disampaikan oleh Guru Agung Buddha Gautama dari Sakya. Budaya yang penuh cinta kasih akan dapat melahirkan persaudaraan yang baik dan solid …

Mengisi hari Waisak dengan Bukber Lintas Iman

padamutisarana

16 Jun 2018

“Vivādaṃ bhayato disvā, avivādañca khemato; Samaggā sakhilā hotha, esā buddhānusāsanī.” Setelah melihat bahaya pertengkaran dan keamanan karena bebas dari pertengkaran, hendaknya kalian hidup dengan persatuan dan cinta kasih. Ini adalah Ajaran Para Buddha. (Apadana, Syair 79). Pada Tanggal 29 Mei 2018, umat Buddha di seluruh penjuru Indonesia merayakan Hari Raya Waisak. Tak terkecuali umat Buddha …

Perayaan Waisak 2561 BE/2017 di Lapas Pemuda Tangerang, Cara Ekstrim Bukan Cara Mencapai Ke-Buddha-an

padamutisarana

01 Jun 2017

Oleh : Rendy Arifin Waisak merupakan satu dari empat hari raya agama Buddha yang dirayakan oleh seluruh umat Buddha di belahan dunia, tak terkecuali bagi para warga binaan beragama Buddha di Lapas Kelas IIA Pemuda Tangerang. Hari Waisak atau yang biasa disebut dengan hari Buddha ini memperingati tiga peristiwa penting, diantaranya adalah kelahiran Pangeran Siddhartha, …

Selamat Hari Tri Suci Waisak 2561 BE Tahun 2017

padamutisarana

12 Mei 2017

Selamat Hari Tri Suci Waisak 2561 BE/Tahun 2017 Semoga Semua Makhluk Hidup Berbahagia Semoga Kita Semua memperoleh Berkah dari Kebajikan yang telah kita tanam. Semoga Kesejahterahan dan Kesuksesan selalu menyertai kita di tahun Waisak ini Sadhu… Sadhu… sadhu…. Berikut Beberapa Contoh Gambar Ucapan Tri Suci Waisak

Ajaran Buddha Sumber yang Tak Pernah Kering

padamutisarana

09 Jun 2016

MedanBisnis – Pemetangsiantar. Ajaran agama Buddha merupakan sumber yang tak pernah kering dalam memberi inspirasi kepada umat-Nya untuk mencapai kemajuan dan kesejahteraan. Sidharta Gautama telah mengajarkan dharma yang berisi nilai-nilai universal, falsafah kehidupan yang mendalam serta pencerahan tentang hakekat dan makna kehidupan umat yang sejati. “Sehingga tidak terbelenggu oleh ego dan hawa nafsu, serta mengedepankan …

Jelang Waisak Nasional Umat Buddha Gelar Audiensi dengan Menteri Agama RI

padamutisarana

01 Mei 2016

Jakarta(dbb)  “Rindu merayakan Waisak bersama-sama” adalah kalimat yang tepat untuk menggambarkan perasaan umat Buddha di Indonesia saat ini.Ditjen Bimas Buddha bersama Sangha, Majelis dan ormas keagamaan Buddha setelah beberapa kali mengadakan pertemuan berkenaan dengan persiapan Waisak. Akhirnya pada hari Jumat (29/4) Dirjen Bimas Buddha Dasikin, di dampingi Sekretaris Ditjen Caliadi dan Pgs. Direktur dan Urusan …

Kami Ikut Merayakan Magha Puja Loh….!!!

padamutisarana

07 Mar 2016

Senin, 7 Maret 2016 Siswa-siswi  KB-TKA-TKB Sekolah Buddhis Ehipassiko School BSD City Kota Tangerang Selatan pagi itu sekitar pukul 08.00 WIB merayakan hari Raya Magha Puja. Mereka tampak senang sekali, apalagi ketika Romo Aksiadi menyampikan sebuah cerita mengenai Magha Puja mereka dengan asyik mengikuti dari awal hingga akhir cerita. Setelah selesai cerita kemudian dilanjutkan menyanyi …

Maybe you will like
Musda I Sukses Membawa Dwi Sektiyono Cahyo sebagai Ketua, PERGABI DIY Siap Berkarya untuk Kemajuan Pendidikan Agama Buddha

padamutisarana

30 Nov 2024

Musda I Sukses Membawa Dwi Sektiyono Cahyo sebagai Ketua, PERGABI DIY Siap Berkarya untuk Kemajuan Pendidikan Agama Buddha Sleman, 30 November 2024 – Perkumpulan Guru Agama Buddha (PERGABI) Daerah Istimewa Yogyakarta mengadakan Musyawarah Daerah (MUSDA) I pemilihan dan pembentukan pengurus sekaligus melaksanakan pelantikan pengurus baru untuk periode 2024-2027. Kegiatan ini diselenggarakan di Vihara Dharma Wijaya, …

Meditasi Pernafasan – Pendahuluan Anapanasati Pokok Meditasi oleh YM. Kasapa Thera

padamutisarana

28 Nov 2024

Meditasi Pernafasan adalah salah satu meditasi Buddhis yang sangat populer dan mudah dilakukan untuk mengembangkan batin dan nilai luhur setiap manusia   Menurut Ajaran Sang Maha Buddha, ada 40 mata pokok Meditasi yang diperuntukkan bekerjanya pikiran dalam membangun Ketenangan melalui Jhana (Pencerapan). Ini adalah disebut Kamma-tthana, dan kata ‘Thanam’ (tempat, stasiun, landasan). Jadi, Kammatthana berarti …

Sutrimo Pimpin PERGABI Kalimantan Utara: Komitmen untuk Pendidikan Agama Buddha yang Berkualitas

padamutisarana

09 Nov 2024

Tanjung Selor, 09 November 2024 – Perkumpulan Guru Agama Buddha Indonesia (PERGABI) kini resmi terbentuk di Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara). Kepengurusan PERGABI Kaltara untuk masa bakti 2024-2027 dibentuk melalui Musyawarah Daerah I (Musda I) PERGABI Kaltara yang berlangsung secara luring di Sekolah Buddhis Paramita bagi anggota yang berdomisili di Tanjung Selor dan daring bagi anggota …

Musda I PERGABI Jawa Timur: Sunarto Terpilih Menjadi Ketua

padamutisarana

10 Agu 2024

Magetan, 10 Agustus 2024 – Perkumpulan Guru Agama Buddha Indonesia (PERGABI) Provinsi Jawa Timur mengadakan Musyawarah Daerah (Musda) I di Hotel Merah 2 Sarangan Kabupaten Magetan Jawa Timur untuk pembentukan Pengurus Daerah (PD)  PERGABI Jawa Timur yang pertama. Bapak Roch Aksiadi, S.Ag., ST., MM., selaku Sekretaris Jenderal Pengurus Pusat PERGABI hadir dengan penuh semangat dan …

Musda 1 Pergabi Kalsel: Narmin Resmi Terpilih sebagai Ketua Baru

padamutisarana

21 Jun 2024

Kalimantan Selatan, 14 Juni 2024 – Perkumpulan Guru Agama Buddha Indonesia (Pergabi) Provinsi Kalimantan Selatan sukses mengadakan Musyawarah Daerah (Musda) 1 yang dipusatkan di Aula Vihara Buddha Sasana Pelaihari, Kabupaten Tanah Laut, pada Jumat, 14 Juni 2024. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Umum Pengurus Pusat Pergabi, Bapak Sukiman, S.Ag., M.Pd.B., dengan tujuan untuk membentuk Pengurus …

Konsolidasi PERGABI Kalimantan Barat: Subari, S.Ag Terpilih Menjadi Ketua dalam Musda I

padamutisarana

01 Jun 2024

Mempawah – Tisarana.Net 1 Juni 2024 – Perkumpulan Guru Agama Buddha Indonesia (PERGABI) Provinsi Kalimantan Barat mengadakan Musyawarah Daerah (Musda) I di Gedung PGRI Kabupaten Mempawah untuk pembentukan PD PERGABI Kalimantan Barat yang pertama. Bapak Tukul Slamet, S. Ag., selaku Sekretaris Pengurus Pusat PERGABI hadir dengan penuh semangat dan memberikan arahan serta motivasi kepada seluruh …

x
x